Katik Kalkulator Matematik

Welcome to Katik

Hai Sobat, Selamat datang di Katik :]
Sebuah web apps sederhana yang berfungsi untuk menghitung nilai luas dan keliling bangun datar

Luas Persegi

Luas Persegi

Rumus Luas Persegi yaitu :

L = S x S

Di mana :
L = Luas
S = Sisi

Keliling Persegi

Keliling Persegi

Rumus Keliling Persegi yaitu :

K = 4 x S

Di mana :
K = Keliling
S = Sisi

Luas Persegi Panjang

Luas Persegi Panjang

Rumus Luas Persegi Panjang yaitu :

L = P x L

Di mana :
L = Luas
P = Panjang
L = Lebar

Keliling Persegi Panjang

Keliling Persegi Panjang

Rumus Keliling Persegi Panjang yaitu :

K = 2 (P + L)

Di mana :
K = Keliling
P = Panjang
L = Lebar

Luas Segitiga

Luas Segitiga

Rumus Luas Segitiga yaitu :

L = 1/2 x a x t

Di mana :
L = Luas
a = Panjang Alas
t = Tinggi

Keliling Segitiga

Keliling Segitiga

Rumus Keliling Segitiga yaitu :

K = S1 + S2 + S3

Di mana :
K = Keliling
S1 = Sisi A
S2 = Sisi B
S3 = Sisi C

Luas Jajar Genjang

Luas Jajar Genjang

Rumus Luas Trapesium yaitu :

L = a x t

Di mana :
L = Luas
a = Alas
t = Tinggi

Keliling Jajar Genjang

Keliling Jajar Genjang

Rumus Keliling Jajar Genjang yaitu :

K = 2 (a + m)

Di mana :
K = Keliling
a = Alas
m = Sisi Miring

Luas Trapesium

Luas Trapesium

Rumus Luas Trapesium yaitu :

L = 1/2 x (S1 + S2) x t

Di mana :
L = Luas
S1 = Sisi A
S2 = Sisi B
t = Tinggi

Keliling Trapesium

Keliling Trapesium

Rumus Keliling Trapesium yaitu :

K = S1 + S2 + S3 + S4

Di mana :
K = Keliling
S1 = Sisi A
S2 = Sisi B
S3 = Sisi C
S4 = Sisi D

Luas Layang-Layang

Luas Layang-Layang

Rumus Luas Layang-Layang yaitu :

L = 1/2 x d1 x d2

Di mana :
L = Luas
d1 = Diagonal Vertikal
d2 = Diagonal Horizontal

Keliling Layang-Layang

Keliling Layang-Layang

Rumus Keliling Layang-Layang yaitu :

K = 2 x (S1 + S2)

Di mana :
K = Keliling
S1 = Sisi 1
S2 = Sisi 2

Luas Belah Ketupat

Luas Belah Ketupat

Rumus Luas Belah Ketupat yaitu :

L = 1/2 x d1 x d2

Di mana :
L = Luas
d1 = Diagonal Horizontal
d2 = Diagonal Vertikal

Keliling Belah Ketupat

Keliling Belah Ketupat

Rumus Keliling Belah Ketupat yaitu :

K = 4 x S

Di mana :
K = Keliling
S = Sisi

Luas Lingkaran

Luas Lingkaran

Rumus Luas Lingkaran yaitu :

L = π x r x r

Di mana :
L = Luas
π = Phi (3,14 atau 22/7)
r = Jari-Jari Lingkaran

Keliling Lingkaran

Keliling Lingkaran

Rumus Keliling Lingkaran yaitu :

L = π x d

Di mana :
L = Luas
π = Phi (3,14 atau 22/7)
d = Diameter Lingkaran